Ciri-Ciri Jamur Ascomycota dan Contohnya
Daftar Isi [Tampilkan]
Ciri-ciri Jamur Ascomycota sebagai berikut.
- Hifa bersekat-sekat dan di tiap sel biasanya berinti Satu
- Bersel satu atau bersel banyak
- Ada yang bersifat parasit, saprofit, dan ada yang bersimbiosis dengan ganggang hijau dan ganggang biru membentuk lumut kerak.
- Mempunyai alat pembentuk spora yang disebut askus, yaitu sel yang berupa gelembung atau tabung tempat terbentuknya askospora. Askospora merupakan hasil dari reproduksi generatif
- Dinding sel dari zat kitin
- Reproduksi seksual dengan membentuk askospora yang disimpan dalam askokarp dan aseksual dengan menbentuk kardiospora
Contoh Jamur Ascomycota sebagai berikut
a. Saccharomyces cereviceae (ragi/khamir), untuk pembuatan roti sehingga roti dapat mengembang dan mengubah glukosa menjadi alkohol (pada pembuatan tape)b. Penicillium
- Penicillium chrysogenum, untuk pembuatan antibiotik penisilin
- Penicillium notatum, untuk pembuatan antibiotik penisilin
- Penicillium camemberti, untuk menambah cita rasa (pembuatan keju)
- Aspergillus wentii, untuk pembuatan kecap dan tauco
- Aspergillus niger, untuk menghilangkan O2 pada sari buah
- Aspergillus flavus, menghasilkan racun aflatoksin yang menyebabkan kanker hati
- Aspergillus fumigatus, penyebab penyakit paru-paru pada aves
e. Candida albicans, bersifat parasit menyebabkan penyakit pada vagina.
Demikian adalah Ciri-ciri jamur Ascomycota dan contahnya.
Post a Comment for "Ciri-Ciri Jamur Ascomycota dan Contohnya"